Posted on Leave a comment

[:en]Explore Tidung Island 2D1N via Muara Angke[:id]Explore Pulau Tidung 2D1N via Muara Angke[:]

[:en]

Jelajah-Wisata-Pulau-Tidung

Short Review of Tidung Island

Tidung island is part of Thousand Islands and the biggest among others. It is the twin islands, small Tidung island, and big Tidung island. The small one is uninhabited island with natural conserved forest consist of Mangrove and plantation managed by government to preserve nature and the comfort for tourist who visits Tidung island, and the big one is inhabited island has a wide of 104 hectares with a population of 6000 people, most of their livelihood depends on the tourism industry, that’s why the people are very friendly and familiar.

Tourist accommodation provided by the inhabitant, so you will not be hassles when you come to this island, their rent their homes as a homestay and provide equipment and other travel needs such as snorkeling and diving equipment also experienced local guide, and of course food you can choose by your self.

In this island we will visit beautiful beaches, marine conservation areas, it’s environment is maintained, you can snorkel and dive in the area. Favorite tourist activities in addition to enjoying the natural beauty of the beach and the amazing view of underwater are cycling around the island, BBQ or if you want an activity with the concept of Eco-green, you can choose to plant mangrove trees, and it’s fun.

On the west side of the island, there is a Saung with the beach as background, very well suited for casual activities to unwind after a long day, the atmosphere is still beautiful, you can also enjoy snacks provided by the community workshops and enjoy young coconut. While on the east side of the island there is a famous bridge, called “bridge of love” and was a tourist icon of the island.

If you are tired of the routine of endless work, take time to visit this island, you will not be disappointed, fun activities and relaxation tours in this island will make you more refreshed when you return to work.

Itinerary

Day 1  (L|BBQ)

On 05.30am, you have to be at Muara Angke dock for registration. Your boat will be departed to Tidung island on 06.00am, after the voyage around 2,5 to 3 hours we will arrive at Tidung island then check in to your homestay, you have time for break and relaxation after boat journey. Lunch will be served on 11.30am. Next we can explore the island, first, we will do snorkeling on Payung island and around small Tidung island, you’ll have a long time enough to do it. On the afternoon we will back to homestay for a break, then before late afternoon, we will head toward the west side of Tidung island to enjoy sunset moment and take your picture as you want to do. When it is done, we will back to homestay.

On 09.00pm we will start BBQ and dinner, we provide you a fresh fish to grill, this should become your dish for dinner. Next free activities and rest.

Day 2  (B)

We will wake up earlier to enjoy the sunrise on the “bridge of love” on the east side of Tidung island, also to enjoy fresh morning air while relaxing on the beach. When its all done we will back to homestay for breakfast and packing, on 08.30am we will head to the dock of Tidung island for registration, the boat will take you back to Muara Angke dock – Jakarta on 09.00am.

Included Facilities

  1. Tour Guide
  2. Boat tickets from Muara Angke dock –Tidung island(return)
  3. 1-night accommodation Home Stay
  4. Meals 2x and 1x BBQ as mentioned on Itinerary
  5. Bicycle to explore the island
  6. Boat for snorkeling activities
  7. Snorkeling pieces of equipment

Note: We also can facilitate to pick up you from Airport, hotel or from your home separately then transfer you to Muara Angke dock, before boat departure by additional cost according to the distance of your place.

[button link=”https://www.kelilingnusantara.com/tour/tidung-island-2-days-tour/” (target=”_self”) (size=”medium”) (style=”|green”)]CHECK THE TOUR NOW[/button]

 [:id]Jelajah-Wisata-Pulau-Tidung

Review Singkat Pulau Tidung

Pulau Tidung adalah bagian dari Kepulauan Seribu dan merupakan pulau terbesar dalam gugusan kepulauan tersebut. Ia merupakan Pulau kembar yaitu Pulau Tidung kecil dan Pulau Tidung besar. Pulau Tidung kecil merupakan Pulau yang tidak berpenghuni, di dalamnya terdapat hutan yang masih alami, terdiri dari hutan bakau (mangrove) dan beberapa perkebunan yang dikelola oleh pemerintah untuk menjaga kelestarian alam dan kenyamanan wisatawan yang datang berkunjung ke pulau Tidung. Sementara pulau Tidung besar adalah pulau yang berpenghuni, dengan luas 104h ia memiliki populasi sekitar 6.000 penduduk yang sebagian besar menggantungkan kehidupannya dari industri pariwisata, karena itu penduduknya pun sangat terbuka dengan kegiatan pariwisata, ramah dan familiar.

Akomodasi wisata banyak disediakan oleh penduduk, jadi anda tidak akan kerepotan saat datang ke pulau ini, penduduk menyewakan rumah mereka sebagai tempat singgah wisatawan dan menyediakan perlengkapan dan kebutuhan wisata lainnya seperti perlengkapan snorkeling dan diving juga guide lokal yang berpengalaman, dan tentu saja menu makanan yang dapat anda pilih.

Di Pulau ini kita akan mengunjungi pantai-pantai yang indah, area konservasi laut yang terjaga lingkungannya, Anda juga bisa snorkeling dan diving di kawasan tersebut. Kegiatan wisata favorit selain menikmati pantai dan keindahan alam bawah laut adalah bersepeda mengelilingi pulau, BBQ atau jika ada menginginkan kegiatan dengan konsep ecogreen, anda bisa memilih kegiatan menanam pohon bakau yang menyenangkan.

Pada sisi sebelah barat pulau Tidung terdapat saung-saung dengan latar belakang pantai, sangat cocok sekali untuk kegiatan santai melepas lelah setelah beraktivitas, suasananya masih asri, anda juga dapat menikmati jajanan yang disediakan masyrakat lokal sambil menikmati kelapa muda. Sementara pada sisi timur pulau Tidung terdapat sebuah jembatan yang terkenal, orang-orang menyebut jembatan tersebut dengan jembatan cinta dan merupakan ikon wisata pulau Tidung.

Jika anda lelah oleh rutinitas pekerjaan yang tak ada habisnya, luangkan waktu untuk mengunjungi pulau ini, anda tak akan dibuatnya kecewa, kegiatan wisata yang menyenangkan dan relaksasi di pulau ini akan membuat anda lebih segar saat kembali bekerja.

Itinerary

Day 1  (L|BBQ)

Jam 05.30 WIB Anda sudah harus berada di dermaga Muara Angke untuk registrasi. Boat akan diberangkatkan menuju Pulau Tidung pada jam 06.00, setelah perjalanan laut kurang lebih selama 2,5 sd 3 jam kita akan tiba di pulau Tidung, selanjutnya check in di home stay dan istirahat untuk relaksasi sehabis perjalanan laut yang cukup lama. Makan siang akan disajikan pada jam kurang lebih jam 11.30 WIB selanjutnya kita akan memulai menjelajahi pulau Tidung, mula-mula kita akan melakukan snorkeling di pulau Payung dan puau Tidung Kecil sampai menjelang sore kita akan kembali ke home stay untuk break sejenak. Sebelum matahari tenggelam kita akan menuju sisi barat pulau untuk menikmati sunset dan mengambil sebanyak-banyak nya foto, setelah selesai kita akan kembali ke home stay.

Pada jam 19.00 WIB kita akan memulai BBQ dan sekaligus makan malam, kami akan menyiapkan ikan laut segar untuk dibakar sekaligus menjadi sajian makan malam Anda, selanjutnya acara free dan istirahat.

Day 2  (B)

Pagi-pagi sekali sebelum matahari terbit kita akan menuju sisi timur pulau Tidung menuju Jembatan Cinta untuk menikmati sunrise, setelahnya Anda bisa menikmati suasan pagi yang santai dengan udara yang segar di tepi pantai. Selanjutnya kita akan kembali ke home stay dan sarapan pagi sekaligus packing untuk persiapan check out dari home stay. Jam 08.30 kita akan menuju dermaga, boat akan menjemput kita pada jam 09.00 dan kita akan kembali ke Muara Angke – Jakarta.

Fasilitas

  1. Tour Guide
  2. Tiket Boat Dermaga Muara Angke – Pulau Tidung (PP)
  3. 1 Malam Akomodasi  Home Stay
  4. Makan 2x dan 1x BBQ dengan rincian seperti dijelas pada Itinerary
  5. Sepeda Untuk Keliling Pulau
  6. Perahu untuk snorkeling
  7. Perlengkapan Snorkeling

[button color=”#white” background=”#f5687a” size=”large” target=”_blank” src=”http://booking.kelilingnusantara.com/?page=tour-custom”]Book Now![/button]

Note : Kami menyediakan fasilitas penjemputan dari Bandara, hotel atau rumah Anda secara terpisah dan mengantar Anda ke Dermaga Muara Angke sebelum pemberangkatan boat dengan tambahan biaya bergantung jarak tempat Anda.

Reservasi dan Informasi

Misbahul Munir +6281331641615

[:]

Posted on Leave a comment

Explore Tidung Island 2D1N via Marina Ancol Jelajah Pulau Tidung 2D1N via Marina Ancol

Jelajah-Wisata-Pulau-Tidung

Short Review of Tidung Island

Tidung island is part of Thousand Islands and the biggest among others. It is the twin islands, small Tidung island and big Tidung island. The small one is uninhabited island with natural conserved forest consist of Mangrove and plantation managed by government to preserve nature and the comfort for tourist who visit Tidung island, and the big one is inhabited island has a wide of 104 hectare with a population of 6000 people, most of their livelihood depend to the tourism industry, that’s why the people are very friendly and familiar.

Tourist accommodation provided by inhabitant, so you will not be hassles when you comes to this island, their rent their homes as a home stay and provide equipment and other travel needs such as snorkeling and diving equipment also experienced local guide, and of course food you can choose by your self.

In this island we will visit a beautiful beaches, marine conservation areas, it’s environment is maintained, you can snorkel and dive in the area. Favorite tourist activities in addition to enjoying the natural beauty of the beach and the amazing view of underwater is cycling around the island, BBQ or if you want an activity with the concept of Eco green, you can choose planting mangrove trees, and it’s fun.

On the west side of the island, there is Saung with beach as background, very well suited for casual activities to unwind after a long day, the atmosphere is still beautiful, you can also enjoy snacks provided by the community workshops and enjoy young coconut. While on the east side of the island there is a famous bridge, called “bridge of love and was a tourist icon of the island.

If you are tired of the routine of endless work, take time to visit this island, you will not be disappointed​​, fun activities and relaxation tours in this island will make you more refreshed when you return to work.

ITINERARY

Day 1  (L|BBQ)

On 06.30 am you have to be at Marina Ancol dock for registration then on 07.00am boarding, on 08.00am you’ll be departed by boat to Tidung island, after about 1,5 hour we will arrive at the island then check in your home stay for rest. On 12.00am we will have lunch.

After having lunch, we will get ready to explore the island and snorkel at Air island and Penyu island, we will do it all until sunset then enjoy sunset on beach. Next we will back to home stay for rest, on 07.00pm we will prepare for dinner and BBQ.

Day 2  (B|L)

Early morning before sunrise we will head toward small TIdung island to enjoy amazing sunrise moment, now you can take your picture as you want. Next we will back to home stay to have breakfast, after a while we will explore the island and enjoy its beautiful beaches, we can relax on the beach while enjoy young coconut or you can choose water sport activities or drive your bicycle to the bridge of love on the east side of the island. Next we will have lunch on home stay then break.

On 03.00pm the boat will pick up you from the island then transfer you back to Marina Ancol dock, then we will send you home to end this tour program.

Included Facilities

  1. Tour Guide
  2. Speed Boat tickets from Marina Ancol –Tidung island(return)
  3. 1 night accommodation (AC)
  4. Meals 3x and 1x BBQ as mentioned on Itinerary
  5. Bicycle to explore the island
  6. Boat for snorkeling activities
  7. Snorkeling equipments

Notes

  1. We also can facilitate to pick up you from Airport, hotel or from your home separately then transfer you to Marina Ancol dock before boat departure by additional cost according to the distance of your place.

Contact Person
Misbahul Munir +6281331641615

[button color=”#white” background=”#f5687a” size=”large” target=”_blank” src=”http://booking.kelilingnusantara.com/?page=tour-custom”]Book Now![/button]

Jelajah-Wisata-Pulau-Tidung Review Singkat Pulau Tidung

Pulau Tidung adalah bagian dari Kepulauan Seribu dan merupakan pulau terbesar dalam gugusan kepulauan tersebut. Ia merupakan Pulau kembar yaitu Pulau Tidung kecil dan Pulau Tidung besar. Pulau Tidung kecil merupakan Pulau yang tidak berpenghuni, di dalamnya terdapat hutan yang masih alami, terdiri dari hutan bakau (mangrove) dan beberapa perkebunan yang dikelola oleh pemerintah untuk menjaga kelestarian alam dan kenyamanan wisatawan yang datang berkunjung ke pulau Tidung. Sementara pulau Tidung besar adalah pulau yang berpenghuni, dengan luas 104h ia memiliki populasi sekitar 6.000 penduduk yang sebagian besar menggantungkan kehidupannya dari industri pariwisata, karena itu penduduknya pun sangat terbuka dengan kegiatan pariwisata, ramah dan familiar.

Akomodasi wisata banyak disediakan oleh penduduk, jadi anda tidak akan kerepotan saat datang ke pulau ini, penduduk menyewakan rumah mereka sebagai tempat singgah wisatawan dan menyediakan perlengkapan dan kebutuhan wisata lainnya seperti perlengkapan snorkeling dan diving juga guide lokal yang berpengalaman, dan tentu saja menu makanan yang dapat anda pilih.

Di Pulau ini kita akan mengunjungi pantai-pantai yang indah, area konservasi laut yang terjaga lingkungannya, Anda juga bisa snorkeling dan diving di kawasan tersebut. Kegiatan wisata favorit selain menikmati pantai dan keindahan alam bawah laut adalah bersepeda mengelilingi pulau, BBQ atau jika ada menginginkan kegiatan dengan konsep ecogreen, anda bisa memilih kegiatan menanam pohon bakau yang menyenangkan.

Pada sisi sebelah barat pulau Tidung terdapat saung-saung dengan latar belakang pantai, sangat cocok sekali untuk kegiatan santai melepas lelah setelah beraktivitas, suasananya masih asri, anda juga dapat menikmati jajanan yang disediakan masyrakat lokal sambil menikmati kelapa muda. Sementara pada sisi timur pulau Tidung terdapat sebuah jembatan yang terkenal, orang-orang menyebut jembatan tersebut dengan jembatan cinta dan merupakan ikon wisata pulau Tidung.

Jika anda lelah oleh rutinitas pekerjaan yang tak ada habisnya, luangkan waktu untuk mengunjungi pulau ini, anda tak akan dibuatnya kecewa, kegiatan wisata yang menyenangkan dan relaksasi di pulau ini akan membuat anda lebih segar saat kembali bekerja.

ITINERARY

Day 1 (L|BBQ)

Pada jam 06.30 pagi Anda harus sudah berada di dermaga Marina Ancol untuk registrasi selanjutnya kita harus sudah berada di dermaga pada jam 07.00 WIB untuk boarding, tepat jam 08.00 WIB boat menuju pulau Tidung akan diberangkatkan, setelah kurang lebih 1,5 kita akan tiba di pulau Tidung. Selanjutnya check in di Home stay dan istirahat, jam 12.00 WIB kita akan makan siang.

Selepas makan siang kita akan bersiap untuk mengelilingi pulau dan snorkeling di pulau Air dan pulau Penyu sampai matahari tenggelam dan kita bisa menikmati sunset di pantai. Selanjutnya kembali ke Home stay, istirahat dan selanjutnya makan malam sambil BBQ.

Day 2 (B|L)

Pagi-pagi sekali sebelum matahari terbit kita akan menuju pulau Tidung Kecil untuk menikmati sunrise, di sini dan di moment sunrise ini Anda bisa mengambil foto sebanyak yang Anda mau. Selanjutnya kita akan kembali ke home stay dan sarapan pagi. Setelah istirahat sejenak, kita bisa mengelilingi pulau Tidung besar sambil menikmati suasana pantainya, kita bisa bersantai di tepi pantai sambil menikmati kelapa muda atau memilih kegiatan di watersport atau memilih bersepeda menuju jembatan cinta di bagian timur pulau. Selanjutnya makan siang dan istirahat.

Jam 15.00 WIB boat akan menjemput Anda dari pulau dan selanjutnya kita akan kembali ke dermaga Marina Ancol. Selanjutnya kami akan mengantar Anda ke tempat yang Anda tentukan dan mengakhiri program tour ini.

Fasilitas

  1. Tour Guide
  2. Speed Boat Dermaga Marina Ancol – Pulau Tidung (PP)
  3. 1 Malam Akomodasi  (AC)
  4. Makan 3x dan 1x BBQ dengan rincian seperti dijelas pada Itinerary
  5. Sepeda Untuk Keliling Pulau
  6. Perahu untuk snorkeling
  7. Perlengkapan Snorkeling

Note

  1. Kami menyediakan fasilitas penjemputan dari Bandara, hotel atau rumah Anda secara terpisah dan mengantar Anda ke Dermaga Marina Ancol sebelum pemberangkatan boat dengan tambahan biaya bergantung jarak tempat Anda.

Contact Person
Misbahul Munir +6281331641615

[button color=”#white” background=”#f5687a” size=”large” target=”_blank” src=”http://booking.kelilingnusantara.com/?page=tour-custom”]Book Now![/button]

Posted on Leave a comment

Pramuka Island – Thousand IslandsPulau Pramuka – Kepulauan Seribu

pulau pramukaPramuka Island is part of the Thousand Islands with area of ​​about 9 hektare and was inhabited by about 1000 people, the island is also the administrative center of government administration of Thousand Islands, that’s why physical infrastructure here is more complete than the surrounding islands, there is a hospitals on the island and schools until high school level.

Pramuka Island can be reached from the Port of Muara Angke in Kaliadem – North Jakarta, scheduleed 2 times a day, at 07.00 am in the morning and 01.00 pm in the noon, the journey to the island with boat is crowded, so if you want a vacation to the island, it helps you to come earlier.

Condition of the island and the sea is still awake and beautiful scenery make the island always interesting to be visited, some of the activities you can do during a holiday on the island, among others; snorkeling and diving in some of the surrounding small islands, crystal clear waters and ecosystems maintained, snorkeling equipment can also rent on the island, including the boat that will take you, you can also rent a kayak to circumnavigate the island. Observations on turtle breeding center and some marine animals such as sharks are also interesting, you can directly touch the animals, can also spend time for fishing in the waters around the island, you can rent a boat to the local with a relatively cheap price.

The islanders of the island are very friendly, accommodating to the tourism, you can easily find a home for an overnight stay, they also facilitate eat for travelers, rents home stay and eat are also relatively inexpensive, but it’s good to find a contact person in the island before you arrive there, so you will get special services.

pulau pramukaPulau Pramuka adalah bagian dari Kepulauan Seribu, luasnya sekitar 9 hektar dan dihuni oleh kurang lebih 1000 penduduk, pulau ini juga menjadi pusat administrasi pemerintahan untuk dearah administrasi Kepulauan Seribu, karena itu infrastruktur fisik di sini lebih lengkap dibandingkan pulau sekitarnya, di pulau ini terdapat rumah sakit dan sekolah sampai level SMA.

Pulau Pramuka dapat ditempuh dari Pelabuhan Muara Angke di Kaliadem – Jakarta Utara, jadwal pemberangkatannya 2 kali sehari, pagi jam  07.00 dan siang jam 13.00, rute laut ke pulau Pramuka cukup padat, karena itu jika anda ingin berlibur ke pulau Pramuka, ada baiknya anda datang lebih awal.

Kondisi pulau dan lautnya yang masih terjaga serta pemandangannya yang indah membuat pulau Pramuka selalu menarik untuk dikunjungi, beberapa aktivitas yang dapat anda kerjakan selama liburan di pulau Pramuka antara lain; snorkeling dan diving di beberapa kepulauan kecil di sekitarnya, perairannya jernih dan ekosistemnya terjaga, perlengkapan snorkeling juga bisa menyewa di pulau, termasuk juga boat yang akan mengantar anda, anda juga juga bisa menyewa kayak untuk mengelilingi pulau. Observasi di pusat penangkaran penyu dan beberapa hewan laut seperti hiu juga menarik, anda dapat menyentuh langsung hewan-hewan tersebut, dapat juga menghabiskan waktu dengan memancing di  perairan sekitar pulau, anda bisa menyewa boat pada penduduk lokal jika ingin memancing dengan harga yang relatif murah.

Penduduk pulau Pramuka sangat ramah, akomodatif terhadap wisata, dengan mudah anda dapat menemukan home stay untuk bermalam, mereka juga memfasilitasi makan untuk wisatawan, harga sewa home stay dan makan juga relatif murah, tapi ada baiknya ada mencari kontak yang bisa dihubungi di pulau Pramuka sebelum ada berangkat ke pulau, dengan begitu Anda akan mendapatkan pelayanan spesial.

Posted on Leave a comment

Tidung Island – Thousand IslandsPulau Tidung – Kepulauan Seribu

Jelajah-Wisata-Pulau-TidungTidung island is part of Thousand Islands and the biggest among others. It is the twin islands, small Tidung island and big Tidung island. The small one is uninhabited island with natural conserved forest consist of Mangrove and plantation managed by government to preserve nature and the comfort for tourist who visit the Tidung island. And the big one is inhabited island has a wide of 104 hectare with a population of 6000 people, most of their life depend to the tourism industry, that’s why the people are very friendly and familiar.

Tourist accommodation provided by the people of the island, so you will not be hassles when you comes to this island, residents rent their homes as a home stay and provide equipment and other travel needs such as snorkeling and diving equipment also experienced local guide, and of course food menu you can choose by your self.

In this island we will visit a beautiful beaches, marine conservation areas, it’s environment is maintained, you can snorkel and dive in the area. Favorite tourist activities in addition to enjoying the natural beauty of the beach and the amazing view of underwater is cycling around the island, BBQ or if you want an activity with the concept of Eco green, you can choose planting mangrove trees, and it’s fun.

On the west side of the island, there is Saung with beach as background, very well suited for casual activities to unwind after a long day, the atmosphere is still beautiful, you can also enjoy snacks provided by the community workshops and enjoy the young coconut. While on the east side of the island there is a famous bridge, called the bridge of love and it’s become tourism icon of the island.

If you are tired of the routine of endless work, take time to visit this island, you will not be disappointed​​, fun activities and relaxation tours in this island will make you more refreshed when you return to work.

Jelajah-Wisata-Pulau-TidungPulau Tidung adalah bagian dari Kepulauan Seribu dan merupakan pulau terbesar dalam gugudan kepulauan tersebut. Ia merupakan Pulau kembar yaitu Pulau Tidung kecil dan Pulau Tidung besar. Pulau Tidung kecil yang merupakan Pulau yang tidak berpenghuni, di dalamnya terdapat hutan yang masih alami, terdiri dari hutan bakau (mangrove) dan beberapa perkebunan yang dikelola oleh pemerintah Setempat untuk menjaga kelestarian alam dan kenyamanan wisatawan yang datang berkunjung ke pulau Tidung. Sementara pulau Tidung besar adalah pulau yang berpenghuni, dengan luas 104h ia memiliki populasi sekitar 6.000 penduduk yang sebagian besar menggantungkan kehidupannya dari industri pariwisata, karena itu penduduknya pun sangat terbuka dengan kegiatan pariwisata, ramah dan familiar.

Akomodasi wisata banyak disediakan oleh penduduk, jadi anda tak akan kerepotan saat datang ke pulau ini, penduduk menyewakan rumah mereka sebagai tempat singgah wisatawan dan menyediakan perlengkapan dan kebutuhan wisata lainnya seperti perlengkapan snorkeling dan diving juga guide lokal yang berpengalaman, dan tentu saja menu makanan yang dapat anda pilih.

Di Pulau ini kita akan mengunjungi pantai-pantai yang indah, area konservasi laut yang terjaga lingkungannya, anda bisa snorkeling dan diving di kawasan tersebut. Kegiatan wisata favorit selain menikmati pantai dan keindahan alam bawah lautnya adalah bersepeda mengelilingi pulau, BBQ atau jika ada menginginkan kegiatan dengan konsep ecogreen, anda bisa memilih kegiatan menanam pohon bakau yang menyenangkan.

Pada sisi sebelah barat pulau Tidung terdapat saung-saung dengan latar belakang pantai, sangat cocok sekali untuk kegiatan santai melepas lelah setelah beraktivitas, suasananya masih asri, anda juga dapat menikmati jajanan yang disediakan masyrakat loka dan menikmati kelapa muda. Sementara pada sisi timur pulau Tidung terdapat sebuah jembatan yang terkenal, orang-orang menyebut jembatan tersebut dengan jembatan cinta dan merupakan ikon wisata pulau Tidung.

Jika anda lelah oleh rutinitas pekerjaan yang tak ada habisnya, luangkan waktu untuk mengunjungi pulau ini, anda tak akan dibuatnya kecewa, kegiatan wisata yang menyenangkan dan relaksasi di pulau ini akan membuat anda lebih segar saat kembali bekerja.

Posted on Leave a comment

Thousand IslandsKepulauan Seribu

Pulau Putri

Thousand Islands Is a regency in the Capital city of Indonesia – Jakarta. The area covers islands in the bay of Jakarta. This regency has population about 20.000 peoples spread in eleven small island, among others Untung Jawa island, Pari island, Lancang island, Big Tidung island, small Tidung island, Pramuka island, Panggang island, Harapan island, Kelapa island and Sebira island. In addition to the inhabited islands there are aslo islands used only for resort  like Bidadari island, Onrust island, Big Kotok island, Putri island, Matahari island, Sepa island etc.

In this area, we can find conservation zone – Thousand Islands Marine National Park. As a region that most of it’s territory is water and it was conserved, then it is not surprising, that development orientation of this area was focused on marine aquaculture and tourism. This two sectors are expected become prime mover of community development in the area of Thousand Islands.

Pulau Putri

Adalah sebuah kabupaten administrasi di Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia. Wilayahnya meliputi gugusan kepulauan di Teluk Jakarta. Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu mempunyai jumlah penduduk sebanyak lebih kurang 20.000 jiwa yang tersebar di sebelas pulau-pulau kecil berpenghuni. Kesebelas pulau tersebut di antaranya Pulau Untung Jawa, Pulau Pari, Pulau Lancang, Pulau Tidung Besar, Pulau Tidung Kecil, Pulau Pramuka, Pulau Panggang, Pulau Harapan, Pulau Kelapa, dan Pulau Sebira. Selain pulau-pulau berpenghuni, terdapat pula beberapa pulau yang dijadikan sebagai pulau wisata, seperti Pulau Bidadari, Pulau Onrust, Pulau Kotok Besar, Pulau Puteri, Pulau Matahari, Pulau Sepa, dan sebagainya.

Di wilayah kabupaten ini terdapat pula sebuah zona konservasi berupa taman nasional laut bernama Taman Nasional Laut Kepulauan Seribu (TNKS). Sebagai daerah yang sebagian besar wilayahnya merupakan perairan dan di dalamnya juga terdapat zona konservasi, maka tidaklah mengherankan bilamana pengembangan wilayah kabupaten ini lebih ditekankan pada pengembangan budidaya laut dan pariwisata. Dua sektor ini diharapkan menjadi prime-mover pembangunan masyarakat dan wilayah Kabupaten Administratif Kepulauan Seribu.

Posted on Leave a comment

Sepa Island – Thousand IslandsPulau Sepa – Kepulauan Seribu

Snorkeling di Pualau SepaThe island can be reached about 2 hours voyage from Marina Ancol. Although the journey is quite long, but it certainly will not make you bored. Lots of beautiful scenery that you can enjoy during the trip. Sepa Island Marina-route will pass through several other islands in the Thousand Islands. Normally, the ship will transport tourists who want to visit these islands.

Sepa Island has a reputation of “The Paradise for Diver in Jakarta”, because it does have some cool spots to dive, underwater natural so special, water is very clear, clearly visible from the surface of the underwater beauty, if you do not have a license to dive , snorkeling in the waters of the island is equally exciting.

Snorkeling di Pualau SepaPulau ini bisa ditempuh sekitar 2 jam perjalanan laut dari Marina Ancol. Walaupun perjalanannya cukup memakan waktu, tapi jelas tidak akan membuat Anda bosan. Banyak sekali pemandangan indah yang bisa Anda nikmati selama perjalanan. Rute Marina-Pulau Sepa akan melewati beberapa pulau lainnya di Kepulauan Seribu. Biasanya, kapal akan mengangkut wisatawan yang ingin berkunjung ke pulau-pulau tersebut.

Pulau Sepa memiliki reputasi “The Paradise for Diver in Jakarta”, sebab ia memang memiliki beberapa spot yang keren untuk diselami, alam bawah lautnya begitu istimewa, airnya sangat jernih, dari permukaan nampak dengan jelas kecantikan bawah lautnya, jika anda tidak memiliki lisensi untuk menyelam, snorkeling di perairan pulau ini juga tak kalah seru.

Posted on Leave a comment

Putri Island – Thousand IslandsPulau Putri – Kepulauan Seribu

pulau putri kepulauan seribuThe island is not made ​​for any settlement unless a resort. To achieve the island you can use speed boat from Jakarta with a journey time of approximately 90 minutes. The location is very convenient, it is flanked by small islands in the Thousand Islands and Coral reefs, making this island as favorite destination for tourists to enjoy the sea view.

The moment of sunset on the island very attractive, we can enjoy the sun sinking of the sea horizon, golden sunlight broke over the sea accompanied by the sound of waves and wind, the atmosphere is a memorable moment for the tourists. Besides tourists can see the underwater aquarium. You can even get into the Glass Bottom Boat. From there, the traveler can see how beautiful world beneath the seas of Indonesia.

pulau putri kepulauan seribuPulau ini tidak dijadikan pemukiman penduduk, melainkan sebuah resor. Untuk mencapainya dapat menggunakan speed boat dari Jakarta dengan waktu tempuh kurang lebih 90 menit. Lokasinya sangat strategis, ia diapit oleh pulau-pulau kecil di kepulauan Seribu dan Karang-karang, hal ini membuat pulau Putri menjadi salah satu incaran wisatawan untuk menikmati pemandangan laut.

Momen sunset di pulau putri sangat menarik, kita dapat menikmati tenggelamnya matahari dari horison laut. cahaya matahari berwarna keemasan berpendar memecah di atas laut diiringi oleh suara ombak dan angin, suasana ini merupakan moment yang tak terlupakan bagi wisatawan. Selain itu pelancong bisa melihat akuarium bawah air. Anda pun bisa masuk ke dalam Glass Bottom Boat. Dari situ, traveler bisa melihat betapa cantiknya alam bawah laut Indonesia.

Posted on Leave a comment

Pantara Island – Thousand IslandsPulau Pantara – Kepulauan Seribu

sunset pulau pantaraThe island is famous for its clear water and beautiful coral reefs. natural beauty of the underwater world is very interesting to explore, fish and colorful coral reefs – iridescent and crystal clear blue water and become top choice for diving and snorkeling lovers.
The island is located about 2 hours from Marina Ancol port, equipped with various facilities and water sports activities such as jet ski, windsurfing and banana boat. It Sea water is clear like glass gives a feel of freshness that provide unforgettable memories for your vacation.

sunset pulau pantaraPulau ini terkenal dengan airnya yang bening dan terumbu karangnya yang indah. keindahan alam bawah laut alaminya sangat menarik untuk dijelajahi, ikan hias dan terumbu karang yang berwarna – warni serta air biru dan jernih menjadi pilihan utama bagi para pecinta diving dan snorkeling.

Pulau ini terletak sekitar 2 jam dari Marina Ancol, dilengkapi dengan berbagai fasilitas dan kegiatan olah raga air seperti jet ski,windsurfing dan banana boat. Air lautnya yang jernih bagaikan kaca memberikan nuansa kesegaran sehingga memberikan kenangan yang tak terlupakan untuk liburan Anda.

Posted on Leave a comment

Bidadari Island – Thousand IslandsPulau Bidadari – Kepulauan Seribu

pulau bidadari - kepulauan seribuAs the name implies, this island is beautiful like an angel, a perfect place for tourists who come on with their couple. There is a package with variety of prices available offered by travel agents for you who want to capture Pre wedding images  on this island, located not far from Marina Ancol Port. In addition to offering beautiful natural charm, on this island there is also a historical and cultural heritage, we can find here the inscriptions and Martello fort that belong to VOC (Dutch). Along the way to the resort, the group of islands can be seen laden with historical value such as Cipir Island, Onrust and Kelor island. The islands were once used by colonial Dutch (VOC), so many Dutch heritage buildings such as the castle and the ancient port.

pulau bidadari - kepulauan seribuSesuai namanya, pulau ini memang cantik bak bidadari, sangat cocok bagi wisatawan yang datang bersama pasangan. Ada paket dengan harga beragam yang disediakan agen travel untuk Anda yang ingin mengabadikan foto Pre wedding di pulau ini, lokasinya tak jauh dari Pelabuhan Ancol Marina. Selain menawarkan pesona alam yang indah, di pulau ini juga terdapat peninggalan sejarah dan budaya, di pulau ini diantaranya terdapat prasasti dan benteng Martello VOC (Belanda). Sepanjang perjalanan menuju resor ini, bisa disaksikan gugusan pulau yang sarat dengan nilai sejarah seperti Pulau Cipir (Pulau Kahyangan), Onrust dan Kelor. Pulau-pulau tersebut pernah digunakan oleh penjajah VOC Belanda sehingga banyak bangunan-bangunan peninggalan Belanda seperti benteng dan pelabuhan kuno.